Polsek Telukjambe Timur Laksanakan Patroli Dialogis di Depan RSUD Karawang

    Polsek Telukjambe Timur Laksanakan Patroli Dialogis di Depan RSUD Karawang

    Polres Karawang - Bhabinkamtibmas Polsek Telukjambe Timur Aiptu Budi Riyadi melaksanakan patroli dialogis di depan RSUD Karawang Desa Sukaharja, Telukjambe Timur, Karawang, Jawa Barat, Sabtu (9/11/2024).

    Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, SIK., SH., MH melalui Kapolsek Telukjambe Timur AKP Iis Puspita, SH., MH menjelaskan, pihaknya akan selalu meningkatkan kewaspadaan ketika menjalankan tugas patroli, dengan tujuan memaksimalkan wilayah hukum yang aman kondusif.

    "Kami siap mengamankan wilayah hukum kami dari gangguan kamtibmas. Hal itu kami lakukan supaya situasi dan kondisi berlangsung aman kondusif, " tegas Kapolsek.

    Menurut Iis Puspita, patroli dilakukan dengan tujuan untuk mengantisipasi C3, aksi tawuran, balapan liar, aksi premanisme maupun aksi gangguan kamtibmas lainnya di wilayah hukumnya.

    Oleh karena itu, Kapolsek Telukjambe Timur mengarahkan Bhabinkamtibmas Desa Sukaharja, Aiptu Budi Riyadi untuk melaksanakan patroli prekat dialogis demi mencegah dari hal-hal yang tidak diinginkan.

    "Petugas akan bertindak dengan tegas dan terukur, apabila didapatkan hal-hal yang dianggap berpotensi bisa mengganggu kamtibmas, " tutup Srikandi Polri itu.

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas TNI-Polri di Telukjambe Timur,...

    Artikel Berikutnya

    Ngawangkong dengan Bhabinkamtibmas Sampikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Bhabinkamtibmas Polsek Tirtajaya Sambangi Masyarakat Desa Pisangsambo guna memberikan Arahan dan Himbauan Kamtibmas
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan Giat Cipta Kondisi KRYD dengan sasaran Premanisme dan Parkir liar di Bank BRI Unit Pisangsambo
    Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Niko Fahrizal Ber Api-api Ucapkan HUT Brimob ke 79
    Anggota Polsek Tirtajaya Sambangi Scurity Bank BRI Unit Pisangsambo
    Bhabinkamtibmas Polsek Jatisari, Sosialisasikan Call Center Polri Bebas Pulsa

    Tags